Spesial untuk Wanita, Baca Zikir dan Doa Ini di Hari Jumat

- Jumat, 26 Mei 2023 | 09:24 WIB
Ilustrasi wanita berdoa. Spesial untuk Wanita Baca Zikir dan Doa Ini di Hari Jumat  (Pixabay/ mohamed-hasan)
Ilustrasi wanita berdoa. Spesial untuk Wanita Baca Zikir dan Doa Ini di Hari Jumat (Pixabay/ mohamed-hasan)

PublikaNTB.com - Hari jumat merupakan hari yang sangat spesial bagi kaum muslim. Hari jumat merupakan raja dari segala hari.

Bukan hanya spesial untuk kaum Adam yang pergi melaksanakan salat Jumat. Akan tetapi, ada juga hal spesial yang bisa dilakukan oleh wanita untuk mendapatkan keutamaan hari Jumat.

Kata Ustaz mengambil nasihat dari Habib Abdullah dalam Islam Itu Indah. Para alim ulama sepakat Jumat adalah waktu yang dijabah.

Baca Juga: Komitmen Suarakan Perlindungan PMI, Sekda Lombok Timur Peroleh Penghargaan dari SBMI

Untuk kaum pria waktu tersebut bisa didapat pada saat duduk di antara dua imam khotbah. Lantas bagaimana dengan peremuan?

Yuk, simak penjelasan Habib Abdullah:

Ternyata Hari Jumat itu bukan spesial saja untuk kaum pria. Kalau kaum pria itu kan Hari Jumat dia spesial bisa pergi ke masjid menunaikan salat Jumat.

Kalau nggak jumatan nggak jantan. Kenapa? Karena kan yang pergi jumatan hanya orang laki-laki.

Bagaimana dengan kaum wanita? Apakah dia tidak mendapatkan fadilah, keutamaan seperti kaum pria?

Katanya, disebutkan para alim ulama Jumat itu memiliki waktu yang dijabah. Tapi, sebagian para ulama itu mengatakan waktu dijabah itu ada di pagi hari.

Baca Juga: Pastikan PMI Terlindungi, SBMI Gelar FGD di Lombok Timur

Kemudian ada pendapat yang kuat, antara duduknya dua imam khotbah. Tapi, ini yang kedapetan siapa? Laki-laki saja. Perempuan nggak kedapetan.

Gimana dengan orang-orang wanita? Ternyata ada pemuka, ittiba yang diikuti oleh para kaum wanita, Fatimah Az-Zahra Al-Batul beliau memiliki waktu khusus, yaitu ashar Jumat.

Nah ini dianjurkan membacakan doa berikut:

Halaman:

Editor: Siti Riadatussolihah

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Hidayatullah NTB Gelar Pelatihan Da'i dan Guru Ngaji

Senin, 10 Oktober 2022 | 19:53 WIB

Keutamaan Hari Jumat, Salah Satunya Perbanyak Sedekah

Jumat, 23 September 2022 | 06:30 WIB

Tata Cara Shalat Jenazah yang Benar dan Bacaannya

Senin, 12 September 2022 | 16:17 WIB

Kajian Fiqih Episode 12: Syarat Sah Sholat Berjama'ah

Rabu, 7 September 2022 | 08:56 WIB
X